Lowongan Kerja Terbaru

Surat Lamaran Kerja

Surat Lamaran Kerja adalah salah satu jenis surat resmi yang ditujukan kepada seseorang, instansi, atau perusahaan tertentu yang tujuannya adalah untuk mengajukan diri guna menempati posisi tertentu pada perusahaan atau instansi yang dimaksud. Ada beberapa poin yang perlu diperhatikan ketika menyusun suatu Surat Lamaran Kerja Umum Yang Baik Dan Benar, antara lain sebagai berikut :


  • Menyebutkan perusahaan yang dituju.
  • Mencantumkan identitas diri secara detail mulai dari nama lengkap, tempat dan tanggal lahir, alamat, hingga nomor telepon yang dapat dihubungi.
  • Menyebutkan posisi atau pekerjaan apa yang diinginkan dalam perusahaan tersebut.
  • Mencantumkan pengalaman kerja (jika sudah pernah bekerja sebelumnya).
  • Melampirkan persyaratan-persyaratan yang diminta oleh perusahaan yang tersebut seperti daftar riwayat hidup (CV), fotokopi kartu identitas (KTP), fotokopi ijazah, sertifikat-sertifikat keahlian serta dokumen penting lainnya sebagai berkas pendukung.
Silahkan Donwload Contoh Surat lamaran kerja link dibawah;

Silahkan berkomentar dengan sopan dan cerdas.

Emoticon